JAKARTA, iNews.id - Aji Santoso menjadi salah satu pilar Timnas Indonesia yang meraih medali emas SEA Games 1991 di Manila, Filipina. Itu menjadi emas terakhir yang diraih tim Garuda.
Dalam program Tendangan Bebas Bung Ais, iNews.id, Aji mengisahkan perjuangan Timnas meraih prestasi itu, termasuk disiplin tinggi yang diterapkan Pelatih Anatoli Polosin. Simak video selengkapnya berikut ini.
Video Editor: Muarif Ramadhan
Cameraman: Dharma Pandularas, Panji Saputra