Covid Meningkat, Warga Antre Swab PCR di Puskesmas Pulogadung

Rio Manik
Mu'arif Ramadhan
Suasana berbeda terlihat di lahan depan Puskesmas Kecamatan Pulogadung.

JAKARTA, iNews.id - Suasana berbeda terlihat di lahan depan Puskesmas Kecamatan Pulogadung, Jaktim, Kamis (3/2/2022). Puluhan warga mengantre di sebuah tenda berwarna biru yang bertuliskan Dinas Sosial.

Ini merupakan antrean Swab PCR bagi warga yang ditracing melalui Puskesmas Kelurahan. Karena ada orang terdekat yang sudah terlebih dahulu terkena Covid-19. Terlihat ada puluhan warga yang mengantri sejak pagi.

Swab PCR baru dimulai pada. pukul 08.00 WIB. Salah satu warga melakukan Swab PCR karena anaknya yang masih sekolah terkena Covid-19.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
4 tahun lalu

Pekerja Migran Memilih Mudik Lebih Awal di Bandara Juanda Sidoarjo

Video
4 tahun lalu

Video Tiga Siswa SD Positif Covid-19, Ribuan Siswa dan Guru Jalani Tes di Denpasar

Video
4 tahun lalu

Video Polisi Ungkap Sindikat Surat Swab PCR dan Vaksin Palsu

Video
4 tahun lalu

Video Pasangan Kekasih Pemalsu Swab Antigen dan PCR Terancam 6 Tahun Penjara

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal