Polresta Malang Kota Sita 1.125 Miras Jelang Pergantian Tahun

Deni Irwansyah
Sebanyak 1.125 botol minuman keras disita Polresta Malang Kota jelang momen pergantian tahun nanti malam.

MALANG, iNews.id - Sebanyak 1.125 botol minuman keras disita Polresta Malang Kota jelang momen pergantian tahun nanti malam. Ribuan botol miras ini disita agar masyarakat merayakan momen pergantian tahun baru dengan kegiatan positif.

Jumlah miras yang disita ini jauh lebih banyak hampir tiga kali lipat dari tahun lalu. Polisi akan memaksimalkan patroli Kamtibmas di malam pergantian tahun baru nanti agar masyarakat merasa aman merayakan pergantian tahun.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
9 bulan lalu

MORNING NEWS: Korban Tewas Pesta Miras Oplosan di Cianjur Bertambah jadi 8 Orang

Video
10 bulan lalu

Begini Pantauan Arus Lalin di GT Pasteur Jelang Akhir Libur Panjang

Video
10 bulan lalu

Pelabuhan Gilimanuk Mulai Dipadati Kendaraan yang Akan Tinggalkan Bali

Video
10 bulan lalu

Arus Balik Libur Nataru, Tol Purbaleunyi Dipadati Ribuan Kendaraan Menuju Jakarta

Video
10 bulan lalu

6 Rumah di Cilincing Jakut Terbakar pada Malam Tahun Baru, Diduga Gegara Petasan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal