Video Irjen Napoleon Bonaparte Akan Dipindah ke Rutan Cipinang

Mu'arif Ramadhan
Irjen Napoleon.

JAKARTA, iNews.id - Terdakwa kasus suap Djoko Tjandra, Irjen Napoleon Bonaparte kembali berulah usai diduga menganiaya M Kece. Kini Napoleon disebut mengintimidasi tersangka suap Djoko Tjandra yang lain, Tommy Sumardi.

Pengacara Tommy menyebut kliennya tidak dianiaya, namun diancam akan dibunuh karena dianggap sebagai biang keladi tertangkapnya Napoleon. Bareskrim Polri pun berencana memindahkan Napoleon ke Lapas Cipinang.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
4 tahun lalu

Video Irjen Napoleon Bonaparte Tulis Surat Terbuka soal Kece

Video
4 tahun lalu

Video Muhammad Kece Tersangka Penistaan Agama, Dianiaya di Rutan Bareskrim Polri

Video
5 tahun lalu

Video Irjen Napoleon Bonaparte Dituntut 3 Tahun Penjara terkait Suap Djoko Tjandra

Video
5 tahun lalu

Terjerat Kasus Djoko Tjandra, Irjen Napoleon Siap Buka-bukaan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal