Video Menteri Digital ASEAN Sepakati Kerangka Kerja Sama dengan AS, China dan India

Mochamad Nur
Tim MNC Portal
Menteri Digital ASEAN menyepakati kerangka kerja sama bidang teknologi informasi dan komunikasi. Kerja sama ini dengan tiga mitra strategis ASEAN, yaitu Amerika Serikat (AS), Tiongkok dan India. (Foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Menteri Digital ASEAN menyepakati kerangka kerja sama bidang teknologi informasi dan komunikasi. Kerja sama ini dengan tiga mitra strategis ASEAN, yaitu Amerika Serikat (AS), Tiongkok dan India.

Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate menyatakan dukungan dan peran tiga negara tersebut. Menurutnya, mitra strategis itu diperlukan dalam implementasi ASEAN Digital Masterplan 2025.

Menurut Menteri Johnny, hal itu menjadi komitmen bersama untuk pengembangan teknologi digital. Berikut video selengkapnya.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
4 bulan lalu

Konflik Memanas, Thailand-Kamboja Saling Serang di Perbatasan 12 Orang Tewas

Video
2 tahun lalu

Putusan Kasus Korupsi BTS BAKTI Kominfo, Johnny G Plate Resmi Divonis 15 Tahun Penjara

Video
2 tahun lalu

Breaking News, PN Jakpus Tuntut Eks Menkominfo Johnny Plate 15 Tahun Penjara

Video
2 tahun lalu

Kejagung Tangkap Staf Ahli Kominfo Usai Jadi Saksi Johnny G Plate di Sidang

Video
2 tahun lalu

Soal Konflik Myanmar, Presiden Jokowi Sebut ASEAN akan Bantu Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal