61 Ribu Imigran Dinyatakan Hilang, Termasuk Para Perempuan Indonesia

Nathania Riris Michico
Para TKI menunggu dokumen yang sedang diproses sebelum berangkat ke Arab Saudi di bandara Soekarno-Hatta, Jakarta. (foto: Reuters).

Namun Asia mempunyai paling sedikit data imigran yang hilang.

Dalam sebuah penghitungan eksklusif, kantor berita Associated Press (AP) melaporkan, lebih dari 8.000 imigran meninggal dan hilang di Asia dan Timur Tengah sejak 2014, di samping 2.700 yang terdaftar meninggal atau hilang oleh Organisasi Internasional PBB untuk Migrasi.

Lebih dari 2.000 korban yang dicatat oleh AP berasal dari Filipina saja. Dan tak terhitung kasus lain yang tidak pernah dilaporkan, termasuk para perempuan Indonesia.

Penyelidikan oleh AP mencatat, setidaknya 61.135 imigran meninggal atau hilang di seluruh dunia dalam periode yang sama, dan angka ini terus meningkat.

Jumlah itu lebih tinggi dua kali lipat dari jumlah yang dicatat oleh Badan Migrasi Dunia atau IOM, satu-satunya kelompok yang berupaya menghitungnya.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internasional
3 bulan lalu

Mengerikan! Bus Penuh Imigran Ilegal Terbakar, Korban Tewas Jadi 76 Orang

Internasional
5 bulan lalu

Los Angeles Rusuh, Trump Sebut Gubernur California Tak Becus Memimpin

Internasional
5 bulan lalu

Viral, Jurnalis TV Tertembak Polisi saat Liput Demonstrasi Imigran di Los Angeles

Internasional
5 bulan lalu

Los Angeles Rusuh, Trump Kerahkan Ribuan Pasukan Garda Nasional dan Marinir

Internasional
5 bulan lalu

Ini Penyebab Bubarnya Pemerintah Belanda, Ada Peran Politikus Anti-Islam Geert Wilders

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal