Alat Pemenggal Kepala Terjual Rp132 Juta dalam Lelang

Anton Suhartono
Alat pemenggal kepala guillotine terjual Rp132 juta dalam lelang di Prancis (Foto: AFP)

Guillotine terakhir digunakan di Prancis untuk memenggal kepala terpidana mati pada 1977. Namun negara itu menghapus hukuman mati pada 1981.

Replika itu pernah dipajang di museum penyiksaan di Paris, terkait bangkrutnya sebuah klub jazz.

Satu alat pemenggal kepal yang asli sudah terjual dalam lelang di Prancis pada 2011 dengan harga 220.000 euro. Alat serupa gagal terjual dalam lelang di Nantes pada 2014. Padahal harga pembukaan awalnya hanya 40.000 euro.

Guillotine pertama kali digunakan selama Revolusi Perancis. Sebanyak 16.000 orang dipenggal kepalanya antara tahun 1773 hingga 1794 atau di masa pemerintahan Raja Louis XVI dan Ratu Marie Antoinette.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Seleb
16 hari lalu

Sebelum Meninggal Dunia, Aktris Prancis Brigitte Bardot Sempat Dirawat di RS

Internasional
17 hari lalu

Aljazair Sebut Penjajahan Prancis Kejahatan dan Tuntut Ganti Rugi, Ini Jawaban Paris

Internasional
18 hari lalu

Sahkan UU Tuntut Ganti Rugi, Aljazair Ungkap Dosa-Dosa Prancis selama Penjajahan

Internasional
18 hari lalu

Aljazair Sahkan UU Sebut Penjajahan Prancis sebagai Kejahatan, Tuntut Ganti Rugi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal