Deretan Seragam Militer dari Berbagai Negara

septi kurnia
Seragam militer yang dikenakan para anggota French Foreign Legion di Prancis. (Foto: Dok. SINDOnews)

4. Seragam Gugunbok, Korea Selatan

Tentara Korea Selatan memiliki seragam dengan warna loreng gelap, yang menunjukan sikap gagah dan berwibawa. Selain itu, militer Korea Selatan juga memiliki seragam tradisional yang bernama Gugunboko. Seragam ini awalnya digunakan saat Dinasti Joseon. Seragam yang terdiri dari jubah satin (Dongdali) serta topi Jeonrip tersebut digunakan saat pelaksanaan upacara kenegaraan.

Seragam militer Gugunbok di Korea Selatan. (Foto: Dok. SINDOnews)

5. Pengawal Kepresidenan Yunani

Pengawal Kepresidenan Yunani, dikenal juga dengan Evzenes masih menggunakan seragam tentara elite Yunani dari masa lalu. Seragam ini merupakan seragam tradisional Founstanella yang juga digunakan di beberapa negara lain di Semanjung Balkan. Pakaian ini terlihat seperti rok yang dipasangkan dengan sepatu bulu-bulu tebal di ujungnya.

Seragam tentara pengawal kepresidenan Yunani. (Foto: Dok. SINDOnews)
Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
4 menit lalu

Dongkolnya Iran atas Rencana AS Uji Coba Nuklir, Singgung Serangan 22 Juni

Nasional
23 jam lalu

Cerita Pengusaha Bakso di Korsel Bertemu Prabowo: Sangat Permudah Pekerja Migran

Nasional
1 hari lalu

Presiden Prabowo Hadiri KTT APEC 2025 di Korsel, Disambut Lee Jae-myung

Internasional
1 hari lalu

Prancis Kirim Tentara ke Israel, Awasi Gencatan Senjata Gaza

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal