Dubes Saudi untuk PBB: Penutupan Masjidil Haram dan Nabawi Bukti Islam Prioritaskan Kesehatan

Anton Suhartono
Abdullah bin Yahya Al Muallimi (Foto: Saudi Gazette)

Muallimi menambahkan, peniadaan salat berjamaah di Bulan Ramadan, seperti Tarawih, di Dua Masjid Suci merupakan yang pertama kali sejak beberapa abad.

Keputusan ini diambil berdasarkan masukan dari para ahli kesehatan masyarakat untuk mencegah wabah Covid-19.

Beberapa lembaga yang megambil keputusan itu adalah Dewan Ulama Senior Kerajaan Arab Saudi dan didukung oleh lembaga Islam di seluruh dunia.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Nasional
18 jam lalu

KPK bakal Terbang ke Arab Saudi, Usut Korupsi Kuota Haji

Internasional
8 hari lalu

Trump Masih Yakin Arab Saudi Akan Berdamai dengan Israel

Internasional
9 hari lalu

3 Tempat Wisata di Dekat Masjidil Haram yang Wajib Dikunjungi Jamaah

Internasional
11 hari lalu

Rekor! Arab Saudi Terbitkan 4 Juta Visa Umrah dalam 5 Bulan

Internasional
12 hari lalu

Simak! Arab Saudi Ubah Aturan Masa Berlaku Visa Umrah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal