Erdogan Tak Akan Biarkan Israel Menebar Konflik di Timur Tengah

Anton Suhartono
Recep Tayyip Erdogan menegaskan akan mencegah Israel yang berusaha menyebarkan konflik di Tinur Tengah (Foto: AP)

Netanyahu dinilai tak serius untuk mencapai gencatan senjata di Gaza, bahkan terus membantai warga sipil.

Pasukan Zionis pada 10 Agustus lalu menembakkan tiga rudal ke Sekolah Al Taba'een di Gaza yang menampung ratusan pengungsi. Serangan yang berlangsung saat para korban sedang melaksanakan Salat Subuh itu menewaskan sedikitnya 100 orang.

Israel berdalih menyerang sekolah itu untuk menargetkan para pejuang Hamas. Tudingan itu dibantah keras, Israel selalu menggunakan alasan para pejuang untuk menargetkan warga sipil.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
18 jam lalu

Israel Kecam Keputusan Turki Tangkap Netanyahu, Sebut Erdogan Tiran

Internasional
18 jam lalu

Turki Keluarkan Surat Perintah Penangkapan untuk Netanyahu, Ini Komentar Hamas 

Internasional
20 jam lalu

Kazakhstan Ikuti Jejak UEA dan Maroko, Gabung Klub Negara Muslim Pro-Israel

Internasional
21 jam lalu

Ini Alasan Turki Keluarkan Surat Perintah Penangkapan terhadap Netanyahu

Internasional
22 jam lalu

Trump Umumkan Kazakhstan Akan Berdamai dengan Israel di Bawah Perjanjian Abraham

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal