Fakta Sumur Neraka yang Diyakini Tempat Tinggal Jin di Yaman, Nomor 5 Ada Burung Mati

Anton Suhartono
Umaya Khusniah
Tim Eksplorasi Gua Oman memasuki Sumur Neraka di Yaman. (Foto: The National)

“Beberapa orang mengatakan ini merupakan tempat orang-orang murtad dan orang-orang yang tidak beriman disiksa setelah kematian. Yang lain percaya kepala mereka akan dipenggal begitu berada di bawah sana,” kata ahli geologi yang juga pemilik Pusat Konsultasi Ilmu Bumi, Mohammad Al Kindi, kepada The National.

3. Tidak seperti anggapan warga

Selama mengeksplorasi sumur besar itu, tim penjelajah mendapati isinya ternyata tidak seperti anggapan warga selama ini. Mereka menemukan banyak ular, bangkai hewan, bebatuan gua yang indah. Namun, tidak ada tanda-tanda mistis di sana.

4. Terdapat sumber air tawar

Al Kindi menuturkan, air di dalam gua itu murni dan tawar. Para penjelajah bahkan meminum satu botol penuh air itu dan tidak mengalami sakit apa pun.

5. Ada burung mati

Tim penjelajah mengumpulkan sampel air, batu, tanah, dan beberapa bangkai hewan dari sumur itu. Akan tetapi, semua sampel itu belum dianalisis. 

“Ada burung mati yang memang menimbulkan bau tidak sedap, tapi tidak ada bau busuk yang luar biasa,” katanya.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
12 hari lalu

Panglima Militer Kelompok Houthi Yaman Tewas dalam Serangan AS-Israel

Internasional
1 bulan lalu

Israel Dihantam Drone Houthi, Netanyahu Murka Perintahkan Pembalasan

Internasional
2 bulan lalu

Pertama Kali, Kelompok Houthi Yaman Incar Fasilitas Nuklir Israel

Internasional
2 bulan lalu

Usai Serangan Drone Kamikaze, Houthi Peringatkan Maskapai yang Gunakan Bandara Israel

Internasional
2 bulan lalu

Houthi Puas Bisa Bombardir Bandara Israel, Janjikan Serangan Lebih Keras

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal