Gempa Dahsyat Bermagnitudo 7,4 Guncang Vanuatu Picu Peringatan Tsunami Pasifik

Anton Suhartono
Gempa bumi dahsyat bermagnitudo 7,4 mengguncang Vanuatu, Selasa (17/12/2024) picu peringatan tsunami. (Foto: AP)

Pilar-pilar beton runtuh di sebuah gedung yang menampung kedutaan besar asing di Port Vila, termasuk kedutaan besar AS, Prancis, Selandia Baru, dan Inggris.

Sejauh ini satu orang tewas setelah terjebak di gedung yang runtuh. Saksi mata di beberapa lokasi mengatakan banyak korban jiwa di lokasi lain.

Ada banyak orang (terjebak) di gedung-gedung kota itu. Ada mayat di sana ketika kami berjalan melewatinya," kata warga Port Vila Michael Thompson, mengatakan kepada AFP.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
5 hari lalu

Gempa Hari Ini Guncang Banten, Cek Pusat dan Magnitudonya!

Buletin
6 hari lalu

Suasana Kepanikan saat Tarakan Diguncang Gempa Magnitudo 4,4

Nasional
7 hari lalu

BMKG Ungkap Fakta Mengejutkan, Sebut Tarakan Daerah Paling Rawan Gempa di Kalimantan

Nasional
10 hari lalu

Gempa M5,1 Guncang Halmahera Barat Malut, Tak Berpotensi Tsunami

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal