Hadapi Ancaman China, Taiwan Mulai Produksi Massal Rudal Jarak Jauh

Ahmad Islamy Jamil
Ilustrasi rudal jarak jauh. (Foto: AFP)

Kepala Departemen Pertahanan Taiwan, Chiu Kuo Cheng mengatakan, upaya mengembangkan kemampuan serangan jarak jauh menjadi prioritas negaranya saat ini.

“Kami berharap (rudal) itu jarak jauh, akurat dan gesit,” kata Chiu menanggapi pertanyaan anggota Parlemen Taiwan, hari ini, dikutip Reuters.

Menurut dia, penelitian tentang senjata semacam itu terus berjalan di Institut Sains dan Teknologi Nasional Chung-Shan.

Media di Taiwan memuat gambar peluncuran rudal itu, dan instruksi telah diberikan kepada pesawat-pesawat sipil untuk menjauhi area uji coba senjata tersebut. Akan tetapi, jadwal pasti uji coba itu tetap dirahasiakan dari khalayak.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Sertifikasi Influencer Dianggap Penting, Dosen UMY Ungkap Alasannya  

Nasional
2 hari lalu

Komdigi Kaji Wacana Influencer Wajib Bersertifikasi 

Nasional
2 hari lalu

LPOI Akui Kemajuan China Jadi Inspirasi Global, Termasuk Dunia Islam

Nasional
2 hari lalu

Rosan Ungkap Progres Negosiasi Pembayaran Utang Kereta Cepat Whoosh dengan China

Nasional
3 hari lalu

Prabowo Jajal KRL Buatan China dari Manggarai jelang Resmikan Stasiun Tanah Abang Baru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal