Hemat Listrik! Kuwait Perintahkan Masjid-Masjid Persingkat Durasi Salat

Anton Suhartono
Pemerintah Kuwait mengeluarkan arahan kepada seluruh masjid untuk mempersingkat durasi salat demi menghemat listrik (Foto: Gulf News)

Ruang utama masjid hanya dibuka untuk Salat Jumat dengan AC diatur di suhu 22 derajat Celsius pada mode otomatis mulai Kamis malam hingga Salat Jumat berakhir.

Pelaksanaan salat wajib lima waktu menggunakan area di luar ruang utama. Selain itu AC yang aktif harus dijaga pada suhu 25 derajat Celsius pada mode otomatis.

Ruang salat untuk perempuan harus di sebagian besar masjid harus ditutup, kecuali yang menyelenggarakan ceramah atau kelas agama. AC juga harus diatur pada suhu 25 derajat Celsius dan harus dimatikan dan ditutup setelah acara berakhir.

Arahan tersebut juga mencakup perubahan waktu dan durasi salat. Para imam diinstruksikan untuk memperpendek interval antara azan hingga iqamah, terutama untuk Salat Zuhur dan Salat Ashar. Durasi salat harus dipersingkat.

Kementerian juga menguraikan jadwal pemadaman listrik, termasuk 30 menit setelah Salat Zuhur hingga 15 menit sebelum Salat Ashar dan 30 menit setelah Salat Ashar hingga pukul 17.00 waktu setempat.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Nasional
3 hari lalu

Prabowo Instruksikan Seluruh Desa di RI Terlistriki, Target Tuntas 2030

Internasional
8 hari lalu

Kejamnya Pemberontak Sudan Bunuh 1.500 Orang, Eksekusi Warga di Masjid dan Rumah Sakit

Megapolitan
13 hari lalu

LRT Jabodebek Kembali Beroperasi Normal setelah Sempat Alami Gangguan

Motor
19 hari lalu

Unik, Motor Diluncurkan Melalui Platform Media sosial 

Seleb
21 hari lalu

Taqy Malik Akhirnya Akui Salah soal Donasi Masjid, Ini Permintaan Maafnya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal