Indonesia Naik 7 Peringkat dalam Indeks Persepsi Korupsi, KPK Dipuji

Anton Suhartono
(Grafis: SCMP)

Indonesia berada di peringkat 89 atau naik 7 peringkat dibandingkan tahun 2017 yang berada di posisi 96. Filipina juga menunjukkan peningkatan signifikan yakni 12 peringkat, yakni dari posisi 111 pada 2017 menjadi 99.

Malaysia dan Brunei Darussalam juga naik masing-masing satu peringkat. Posisi Malaysia pada 2018 berada di urutan 61 dan Brunei di 31.

Sementara itu Vietnam dan Thailand mengalami penurunan. Thailand berada di posisi 99 dibandingkan penilaian untuk 2017 yang berada di peringkat 96. Vietnam turun lebih banyak yakni 10 peringkat, yakni dari 107 menjadi 117.

Negara kuat Asia lainnya seperti Jepang juga mengalami kenaikan peringkat CPI yakni menjadi 18 dari sebelumnya berada di peringkat 20. Korea Selatan juga naik 6 peringkat, yakni dari 51 pada 2017 menjadi 45 pada 2018.

Negara Asia Pasifik mendaat skor rata-rata 44 dari 100 dalam upaya berkelanjutan memberantas korupsi, jauh di bawah rata-rata Uni Eropa yakni 66. Namun skor Asia Pasifik lebih tinggi dibandingkan Eropa Timur dan Asia Tengah.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Nasional
5 jam lalu

KPK Sebut Penyelidikan Dugaan Korupsi Whoosh terkait Pembebasan Lahan

Nasional
8 jam lalu

KPK Periksa Eks Sekjen Kemnaker Heri Sudarmanto terkait Kasus Suap RPTKA

Mobil
1 hari lalu

Isi Garasi Bupati Ponorogo Tersangka Korupsi hanya Alphard dan Motor Vespa!

Nasional
2 hari lalu

Penampakan Uang Rp500 Juta Disita KPK saat OTT Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko

Nasional
2 hari lalu

Jadi Tersangka KPK, Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko Terjerat 3 Klaster Kasus Korupsi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal