Konvoi Diplomat ASEAN Ditembaki di Myanmar, 2 Staf Kedubes Singapura Selamat

Anton Suhartono
Ilustrasi 2 staf kedubes Singapura berada dalam rombongan konvoi diplomat yang diserang di Myanmar (Foto: Reuters)

“Ini masalahnya adalah di masalah akses. Kemarin, AHA Center didampingi tim monitoring ASEAN akan menyerahkan bantuan kemanusiaan. Tapi sangat disayangkan, di tengah perjalanan terjadi baku tembak,” ujarnya.

Menlu Retno Marsudi sebelumnya mengatakan, ada dua tahap pengiriman bantuan kemanusiaan untuk Myanmar. Tahap pertama, yakni bantuan terkait life saving, rampung disalurkan karena terkait penanggulangan Covid-19. Kemudian tahap kedua life sustaining.

“Tahap kedua ini sempat alami hambatan karena kurangnya akses kepada AHA Centre untuk menjangkau penduduk yang memerlukan terutama di wilayah-wilayah yang di luar kontrol militer Myanmar,” kata Retno.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
2 hari lalu

Viral, Momen Walkot New York Zohran Mamdani Dibacakan Al Fatihah oleh Imam dari Indonesia

Destinasi
4 hari lalu

Liburan ke Singapura Jelas Makin Hemat, Ada Diskon Hotel hingga 40%

Nasional
5 hari lalu

MNC University Gandeng ISCA Singapura untuk Perkuat Kompetensi Akuntansi Berstandar Global

Buletin
5 hari lalu

Pesan Jokowi untuk Projo, Selalu Semangat Bekerja untuk Rakyat Indonesia

Nasional
6 hari lalu

BMKG Minta Masyarakat Waspadai Potensi Hujan Ekstrem Sepekan ke Depan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal