Menkes Polandia Mundur di Tengah Skandal Pengadaan Barang terkait Covid-19

Anton Suhartono
Lukasz Szumowski (Foto: AFP)

Szumowski melanjutkan, dia sudah berniat untuk mundur sebelum pandemi. Pengunduran dirinya juga tidak terkait dengan penyelidikan yang sedang berlangsung.

Media Polandia menuduh kementerian Szumowski gagal mengawasi pengadaan barang seperti masker.
Sebuah laporan menyebutkan sekitar 100.000 masker yang ternyata tidak dipakai dibeli oleh kementerian dari seorang teman keluarga Szumowski.

Pengunduran dirinya disampaikan sehari setelah Wakil Menteri Kesehatan Janusz Cieszynski juga mundur namun tak menyampaikan alasan.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Health
11 jam lalu

Budget RS Kardiologi Emirates-Indonesia Rp400 Miliar, Menkes: Jadi Pusat Jantung di Jateng

Health
1 hari lalu

Apa Benar Alat Tes TBC INDIGEN dari PCR Covid-19? Ini Faktanya!

Mobil
3 hari lalu

Pemerintah Siapkan Insentif Otomotif, Skema Mirip saat Covid-19

Health
7 hari lalu

Viral Sarapan Kukusan, Menkes Sebut FOMO yang Positif!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal