Palestina Akan Kirim Peluru yang Menewaskan Jurnalis Al Jazeera Shireen Abu Akleh ke AS

Anton Suhartono
Palestina akan mengirim peluru yang menewaskan jurnalis Al Jazeera Shirren Abu Akleh ke pihak berwenang AS (Foto: Reuters)

Israel membantah tuduhan itu dan mengatakan masih melakukan penyelidikannya sendiri. Bahkan militer Israel menuduh kelompok militan Palestina lah yang menembak Abu Akleh.

Palestina menolak menyerahkan peluru tersebut kepada Israel dengan alasan tidak percaya.

Kantor HAM PBB juga mengungkap Abu Akleh dibunuh oleh Israel dalam serangan meskipun dia mengenakan rompi yang menunjukkan identitas sebagai pekerja media.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
23 jam lalu

Zohran Mamdani Gunakan Alquran Milik Kakek untuk Pelantikan Wali Kota New York

Internasional
1 hari lalu

Dilantik Pakai Alquran di Stasiun Tua, Zohran Mamdani Resmi Jabat Wali Kota New York

Internasional
2 hari lalu

Negara Barat Kecam Israel Larang Puluhan Lembaga Kemanusiaan Internasional Beroperasi di Gaza

Internasional
2 hari lalu

Israel Larang 37 Lembaga Kemanusiaan Internasional Beroperasi di Gaza, Warga Semakin Menderita

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal