Para Avengers Berkumpul Dukung Joe Biden di Pilpres AS 2020

Arif Budiwinarto
Para pemeran superhero Avengers hadir bersama sutradara The Russo Brothers dalam launching film Avengers: Infinity War. (foto: ComicBook)

Senada dengan Ruffalo, Don Cheadle juga menyuarakan dukungannya pada Biden melalui media sosial. Pemeran tokoh War Machine menekankan pentingnya isu perubahan iklim serta hak suara dalam pilpres.

Dia juga mengajak semua warga di negara bagian Missouri--kampung halaman Cheadle--untuk memberikan suaranya di pilpres mendatang, demikian dikutip dari Variety.com, Senin (19/10/2020).

Lihat postingan ini di Instagram

Every voice should be heard, Missouri! Let’s go #AllInForVoting. Make sure you are registered at allinforvoting.com

Sebuah kiriman dibagikan oleh Don Cheadle (@doncheadle) pada

Ini merupakan aksi dukungan dan pengumpulan dana virtual bagi Biden terbaru yang dilakukan oleh para pekerja seni. Sebelumnya, para pemeran teater musikal Broadway bertajuk "Hamilton" ikut serta dalam acara kampanye Biden di Town Hall pada 16 Oktober kemarin.

Editor : Arif Budiwinarto
Artikel Terkait
Internasional
16 menit lalu

Rusia: Uji Coba Rudal Burevestnik Tak Sama dengan Jajal Senjata Nuklir

Internasional
37 menit lalu

Politisi Partai Demokrat Ingatkan Trump, Uji Coba Nuklir Bahayakan AS dan Dunia

Internasional
1 jam lalu

Heboh Uji Coba Nuklir, Kremlin: Rusia dan Amerika tidak Terlibat Perlombaan Senjata

Internasional
2 jam lalu

Ketika Trump Sebut PM India Modi Pria Tampan Sekaligus Pembunuh

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal