PM Spanyol Sanchez Tak Gentar, Embargo Pertahanan Jadi Senjata Hadapi Israel

Anton Suhartono
Pedro Sanchez menunjukkan sikap tegas Spanyol terhadap Israel dengan membatalkan kontrak pertahanan hampir 1 miliar euro (Foto: AP)

Embargo permanen ini sekaligus menjadi alat politik Spanyol untuk menekan Israel di kancah internasional. Sanchez ingin menunjukkan bahwa Eropa mampu mengambil langkah nyata, bukan sekadar kecaman.

Spanyol kini juga mencari alternatif pemasok senjata untuk mengurangi ketergantungan pada teknologi Israel. Langkah ini diikuti oleh beberapa negara Eropa lain, seperti Italia, Belgia, Belanda, dan Slovenia, yang sudah lebih dulu membatasi ekspor senjata ke Israel.

Dengan sikap keras ini, Sanchez memosisikan dirinya sebagai pemimpin Eropa yang berani mengambil risiko politik demi membela Palestina. Namun, di sisi lain, keputusan tersebut juga akan menguji kemampuan Spanyol menjaga keamanan nasional tanpa dukungan teknologi militer Israel.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
20 jam lalu

Akui Somaliland Negara Merdeka, Menlu Israel Langsung Berkunjung

Internasional
3 hari lalu

PM Spanyol Sanchez Kecam Serangan AS ke Venezuela, Singgung Gaza

Internasional
7 hari lalu

Negara Barat Kecam Israel Larang Puluhan Lembaga Kemanusiaan Internasional Beroperasi di Gaza

Internasional
7 hari lalu

Israel Larang 37 Lembaga Kemanusiaan Internasional Beroperasi di Gaza, Warga Semakin Menderita

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal