Presiden Prancis Emmanuel Macron: Dialog Satu-satunya Jalan Keluar dari Krisis Ukraina

Ahmad Islamy Jamil
Presiden Prancis Emmanuel Macron. (Foto: Reuters)

Sebelumnya, Macron melakukan kunjungan resmi ke AS dari 29 November hingga 2 Desember. Di sana, dia bertemu dengan Presiden Joe Biden dan membahas situasi di Ukraina.

Macron mengatakan, Paris dan Washington DC harus membuat persiapan untuk memfasilitasi dialog antara Rusia dan Ukraina.

Awal tahun ini, Zelensky menolak untuk bernegosiasi dengan Rusia selama Presiden Vladimir Putin masih menjabat. Akan tetapi, dia kemudian mengubah pendiriannya dan menetapkan persyaratan untuk memulai dialog dalam pernyataan video yang dirilis pada 8 November. 

Pernyataan Zelensky itu keluar tak lama setelah muncul laporan di media AS bahwa Pemerintahan Biden secara pribadi mendorong Kiev untuk menunjukkan kesiapannya bernegosiasi dengan Moskow.

Sementara Kremlin pada Jumat (2/12/2022) lalu menyatakan, Putin selalu terbuka untuk negosiasi terkait masalah Ukraina. Sikap itu sudah diperlihatkan Putin lewat upayanya untuk memulai dialog dengan AS, NATO, dan Organisasi untuk Keamanan dan KerjaSsama di Eropa (OSCE), bahkan sebelum dimulainya permusuhan dengan Ukraina.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
5 jam lalu

Nah, Angkatan Udara Amerika Kekurangan 300 Jet Tempur untuk Penuhi Target Trump

Internasional
20 jam lalu

Profil James D Watson, Ilmuwan Penemu Struktur DNA yang Sempat Diboikot Lembaga Riset

Internasional
20 jam lalu

Militer China Operasikan Kapal Induk Terbesar, Amerika Patut Waspada

Internasional
23 jam lalu

James D Watson, Ilmuwan Penemu Struktur DNA Wafat

Internasional
23 jam lalu

Duh, Pejabat Perusahaan Farmasi Pingsan di Dekat Trump saat Pengumuman Harga Obat Diet

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal