Raja Salman: Arab Saudi Hadapi Perang Berat Lawan Virus Korona

Nathania Riris Michico
Raja Arab Saudi Salman bin Abdulaziz berbicara dalam pidato yang disiarkan televisi soal pandemi penyakit virus korona. (FOTO: Bandar AL-JALOUD / AFP)

Arab Saudi juga menunda salat di dalam semua masjid, kecuali dua tempat tersuci dalam Islam di Mekah dan Madinah.

Pengekspor minyak mentah utama dunia itu juga menghadapi jatuhnya harga minyak, andalan pendapatan pemerintah, yang merosot di bawah 25 dolar per barel pekan ini.

Arab Saudi juga akan memangkas anggaran tahun ini sekitar lima persen, sebagai langkah pertama untuk penghematan.

Lebih dari 1.000 kasus virus tercatat sejauh ini di enam negara Dewan Kerjasama Teluk.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internasional
6 jam lalu

Nah, Organisasi Zionis Tuduh Trump Langgar Aturan karena Jual Jet Tempur F-35 ke Saudi

Internasional
7 jam lalu

Jamuan Makan Malam Mewah Trump untuk MBS Dihadiri Banyak Miliarder, Ada Elon Musk dan Jeff Bezos

Internasional
9 jam lalu

Di Hadapan Pangeran MBS, Trump: Gaza Segera Membaik!

Internasional
10 jam lalu

Ketika Trump Terkejut Saudi Guyur Amerika Rp16.743 Triliun, Interupsi Pidato MBS

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal