Rusia Mulai Produksi Rudal Zircon Berkecepatan 10.600 Km per Jam, Klaim Tak Tertandingi

Anton Suhartono
Rusia mulai memproduksi massal rudal hipersonik Zircon (Foto: Kemhan Rusia)

Zircon mencapai puncak kematangan setelah melalui pengembangan selama lebih dari 20 tahun dan dianggap sebagai senjata andalan Putin untuk generasi selanjutnya.

Wakil Perdana Menteri Yury Borisov bulan lalu mengatakan Rusia telah melampaui Barat dalam hal senjata hipersonik dan akan mempertahankan keunggulan ini.

“Kami telah menorobos maju, khususnya di bidang senjata hipersonik berdasarkan prinsip-prinsip fisika baru. Kami sekarang memiliki keuntungan dalam hal ini dibandingkan negara-negara Barat yang terkemuka dan akan mencoba untuk mempertahankan posisi ini," tuturnya.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
1 hari lalu

Rusia: Pernyataan Trump soal Uji Coba Nuklir AS Sangat Jelas, Tak Ambigu

Internasional
1 hari lalu

Trump Sebut Amerika Negara Nuklir Nomor 1, Rusia Nomor 2 dan China Ke-3

Internasional
1 hari lalu

Rusia Peringatkan Rencana Trump Uji Coba Nuklir Bisa Picu Perlombaan Senjata

Internasional
1 hari lalu

Rusia Bantah Tudingan Trump Diam-Diam Uji Coba Senjata Nuklir

Internasional
1 hari lalu

Putin Tak Perintahkan Uji Coba Senjata Nuklir, tapi...

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal