Spanyol Dinobatkan Jadi Negara Tersehat di Dunia

Nathania Riris Michico
Pasangan mengagumi pemandangan yang indah di Taman Istana Marivent di Mallorca, Spanyol. (FOTO: AFP)

Semua komponen itu diketahui baik untuk kesehatan jantung dan juga bagus untuk otak dan liver serta memperbaiki fungsi seksual pada pria. Meskipun rangking yang disusun Legatum berbeda dengan penilaian Bloomberg, ada persilangan pada daftar 10 besar.

Singapura, Jepang, Swiss, Swedia, dan Norwegia semua muncul di 10 puncak dalam daftar Bloomberg dan Legatum.

Tidak ada negara Afrika masuk 50 besar dan hanya mereka yang berada di Timur Tengah bisa masuk, yakni Bahrain, Qatar, Lebanon, Israel, Uni Emirat Arab, dan Oman. Negara-negara di sub-Sahara Afrika yang memiliki akses pada air bersih dan sanitasi mengalami sejumlah isu dan penyakit mematikan.

Mereka pun masuk dalam 27 dari 30 negara paling tidak sehat di dunia. Haiti, Afghanistan, dan Yaman, juga masuk negara dengan kinerja terburuk dalam kesehatan warganya.

Diet Mediterania bisa dilakukan dengan mengonsumsi lebih banyak buah dan ikan, mengurangi minuman bergula dan makanan bergula. Semua itu menjadi aspek paling penting dalam diet tersebut.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Nasional
7 hari lalu

Detik-Detik Kapal Bawa Turis Spanyol Tenggelam di Labuan Bajo, Serpihan Ditemukan

Destinasi
7 hari lalu

Kapal Wisata Bawa 6 Turis Spanyol Tenggelam di Labuan Bajo, Satu Keluarga Hilang

Internasional
18 hari lalu

Karyawan Perempuan Ini Dipecat karena Selalu Datang Lebih Awal ke Kantor, kok Bisa?

Internasional
18 hari lalu

PM Spanyol Pedro Sanchez Bangga Dukung Palestina: Waktu Membuktikan Kita Benar!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal