Terungkap! Banyak Tahanan Palestina Dibebaskan Israel Kehilangan Anggota Tubuh

Anton Suhartono
Tahanan Palestina mendapat siksaan sedemikian rupa di penjara Israel hingga kehilangan anggota tubuh (Foto: AP)

Rekaman video dari Quds News Network menunjukkan, Saabneh, bertemu dengan putranya, Jabal, untuk pertama kali setelah beberapa tahun dipenjara.

Cuplikan video itu menunjukkan salah satu pemandangan sangat emosional dan dramatis.

Para tahanan Palestina ini seharusnya dibebaskan pada Sabtu lalu, namun Israel menundanya dengan alasan Hamas memperlukan sandera mereka dengan memalukan dan penuh propaganda.

Pada kesempatan yang sama, Hamas menyerahkan empat jenazah sandera Israel di Khan Younis. Berbeda dengan penyerahan jenazah sebelumnya, kali ini Hamas tak menggelar seremoni.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
53 menit lalu

Nah, Pengacara Militer Israel Kumpulkan Bukti Kejahatan Perang di Gaza

Internasional
4 jam lalu

Diburu Turki, Menhan Israel: Kami Negara Kuat, Tak Takut Siapa pun

Internasional
5 jam lalu

Menhan Israel: Erdogan Hanya Bisa Lihat Gaza lewat Teropong!

Internasional
6 jam lalu

200 Warga Sipil Terjebak di Terowongan Jalur Gaza

Internasional
2 hari lalu

Israel Kecam Keputusan Turki Tangkap Netanyahu, Sebut Erdogan Tiran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal