Tolak Pencaplokan Wilayah Ukraina, Uni Eropa: Rusia Ancam Keamanan Global!

Antara
Bendera Uni Eropa sedang berkibar di depan markasnya di Brussels, Belgia (ilustrasi). (Foto: Reuters)

Uni Eropa juga menegaskan kembali dukungannya untuk Ukraina dan berjanji akan terus mendesak Rusia agar mengakhiri perang.

Kemarin, Presiden Rusia Vladimir Putin memproklamasikan kekuasaan Rusia atas empat wilayah di Ukraina, yaitu Provinsi Luhansk, Donetsk, Kherson, dan Zaporizhzhia. Keempat provinsi itu merepresentasikan 15 persen wilayah Ukraina sebelum dimulainya agresi militer Rusia.

Pernyataan Putin tersebut menyusul referendum yang digelar Rusia di wilayah-wilayah tersebut, belum lama ini.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
3 jam lalu

Putin Ungkap Kelebihan Drone Torpedo Nuklir Poseidon, Melaju Lebih Cepat dari Kapal Perang

Internasional
1 hari lalu

Rumania Borong 18 Jet Tempur F-16 Belanda Cuma Seharga Rp19.200, Ternyata Bukan untuk Perang

Internasional
1 hari lalu

Wow, Rumania Beli 18 Unit Jet Tempur F-16 dari Belanda Cuma Seharga Rp19.000

Internasional
2 hari lalu

Trump: Amerika Bisa Ledakkan Dunia 150 Kali dengan Nuklir, Singgung Rusia dan China

Internasional
2 hari lalu

Trump Tuduh Rusia dan China Diam-Diam Uji Coba Senjata Nuklir

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal