Tragis! Baru 6 Hari Menjabat, Wali Kota di Meksiko Dibunuh secara Sadis

Anton Suhartono
Alejandro Arcos, wali kota Chilpancingo, Meksiko, dibunuh secara sadis dengan kepala terpenggal, hanya 6 hari setelah menjabat (Foto: Facebook)

Beberapa jam sebelum kematiannya, dia juga mengunggah beberapa foto pertemuan dengan para relawan dan warga.

Senator Alejandro Moreno menyebut Arcos dan Tapia sebagai pejabat daerah yang jujur serta yang menginginkan kemajuan bagi masyarakat. 

Dia mendesak pemerintah pusat mengambil alih penyelidikan kasus ini mengingat otoritas di Guerrero tak bisa dipercaya.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Megapolitan
4 hari lalu

Kronologi Pria Dililit Kawat hingga Tewas di Bogor, Dipicu Tolak Pinjamkan Uang

Megapolitan
4 hari lalu

Pria Di Bojonggede Bogor Tewas Terlilit Kawat gegara Tak Pinjamkan Uang

Internasional
5 hari lalu

Zohran Mamdani Catat Sejarah Jadi Wali Kota Muslim New York Pertama

Internasional
5 hari lalu

Breaking News: Zohran Mamdani Terpilih sebagai Wali Kota New York

Internasional
5 hari lalu

Zohran Mamdani Kuliah di Mana?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal