Turki Setop Hubungan Dagang dengan Israel sampai Gencatan Senjata Permanen di Gaza

Anton Suhartono
Omer Bolat, menteri perdagangan Turki mengatakan negaranya menghentikan hubungan dagang dengan Israel sampai tercapainya gencatan senjata permanen di Jalur Gaza (Foto: Reuters)

Turki sudah lebih dulu membatasi ekspor barang-barang tertentu ke Israel pada bulan lalu, di antarnya baja, pupuk, dan bahan bakar pesawat jet. Total ada 54 kategori produk yang dihentikan ekspornya ke Israel.

Alasannya Israel menolak untuk mengizinkan masuknya bantuan Turki ke Gaza.

Nilai ekspor Turki ke Israel mencapai sekitar 7 miliar dolar AS atau sekitar Rp112,4 triliun per tahun.

Data resmi mengungkap, ekspor utama Turki ke Israel adalah baja, kendaraan, plastik, peralatan listrik, dan mesin. Sementara itu impor Turki dari Israel didominasi bahan bakar yang nilainya mencapai 634 juta dolar AS pada 2023.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
1 hari lalu

Militer Israel Hancurkan Markas Besar Badan PBB UNRWA di Yerusalem

Internasional
1 hari lalu

Cerita Paniknya Israel saat Trump Dilaporkan Akan Serang Iran

Internasional
2 hari lalu

Trump Ancam Macron dengan Tarif 200% jika Tolak Gabung Dewan Perdamaian Gaza

Internasional
2 hari lalu

Lupakan Perang Ukraina, Trump Undang Putin Gabung Dewan Perdamaian Gaza

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal