WHO Uji Coba Obat Virus Corona Remdesivir di Malaysia, Apa Khasiatnya?

Anton Suhartono
WHO uji coba obat Remdesivir untuk pasien virus corona di Malaysia (Foto: AFP)

KUALA LUMPUR , iNews.id - Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) memilih Malaysia sebagai salah satu negara untuk menguji coba obat Remdesivir bagi penderita virus corona.

Direktur Jenderal Kementerian Kesehatan Noor Hisyam mengatakan, pihaknya akan merawat pasien Covid-19 menggunakan Remdesivir dan memantau efek sampingnya.

Dalam pernyataan di Facebook, Hisham mengatakan, WHO mengumumkan uji coba secara global, disebut dengan program Solidaritas, juga untuk mengetahui sejauh mana efektivitas Remdesivir dalam mengobati pasien Covid-19.

"Ini merupkan upaya yang belum pernah terjadi sebelumnya, upaya habis-habisan, terkoordinasi untuk mengumpulkan data ilmiah dengan cepat selama pandemi,” kata Hisam, dikutip dari The Star, Minggu (29/3/2020).

"Studi, mencakup ribuan pasien di puluhan negara, ini dirancang sesederhana mungkin sehingga rumah sakit yang kewalahan menerima pasien Covid-19 pun dapat berpartisipasi,” katanya, melanjutkan.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Nasional
16 hari lalu

Kasus Covid-19 Naik Lagi di Indonesia, Anak-Anak Paling Rentan!

Health
18 hari lalu

WHO Dukung Indonesia Bikin Obat Herbal Naik Level, Ini Buktinya!

Nasional
23 hari lalu

Banyak Orang Sakit Batuk Pilek Sekarang, Kemenkes Bongkar Data Mengejutkan!

Health
1 bulan lalu

Kasus Keracunan MBG Bakal Dilaporkan Harian seperti Covid-19

Nasional
1 bulan lalu

Menkes Minta Kasus Keracunan MBG Dilaporkan Harian seperti Covid-19

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal