Fakta dalam Rekonstruksi Penganiayaan David: AG Merokok hingga Mario Dandy Menangis

Ari Sandita Murti
Pelaku Mario Dandy dan Shane hadiri rekonstruksi di Jaksel (Foto: Ari Sandita)

JAKARTA, iNews.id - Rekonstruksi penganiayaan yang dilakukan oleh Mario Dandy terhadap David Ozora, mengungkap fakta baru. Pacar Mario, AG ternyata merokok saat Mario sedang menganiaya David.

Adegan itu diawali dari Mario yang menyuruh korban untuk mengambil posisi push up hingga bersikap taubat. Saat itu, posisi AG diketahui masih di dalam mobil Rubicon dan keluar dari mobil untuk menyaksikan penganiayaan itu.

“Adegan selanjutnya, di sini ada momen anak AG mengambil korek yang ada di samping kepala korban dan membakar rokok milik anak AG sendiri," kata penyidik membacakan adegan rekonstruksi, Jumat (10/3/2023).

Mario Dandy menyuruh korban untuk ambil sikap taubat, terdapat adegan korban tidak kuat melakukan permintaan si tersangka tersebut.

“Pada saat sikap taubat, korban tak sanggup dan disuruh push up lagi," tutur penyidik.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Megapolitan
3 hari lalu

Gegara Kondom Nyangkut, Pria di Jaksel Dikeroyok 7 Orang

Megapolitan
3 hari lalu

Banjir Kemang Sudah Mengganggu, Ini Upaya Gubernur Pramono

Megapolitan
4 hari lalu

Ngeri! Pohon Tumbang Dekat Bundaran Senayan Timpa Mobil yang Melintas

Megapolitan
6 hari lalu

Banjir di Pondok Karya Jaksel, Kendaraan Tak Bisa Melintas

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal