Gisel Penuhi Panggilan Polisi terkait Kasus Dugaan Video Syur

Ari Sandita Murti
Gisel kembali dipanggil penyidik hari ini. (Foto: Istimewa)

JAKARTA, iNews.id - Artis Gisella Anastasia memenuhi panggilan Polda Metro Jaya pada hari ini Rabu (23/12/2020). Gisel sedianya diperiksa terkait kasus video syur mirip dirinya. 

Gisel datang dengan menaiki mobil berwarna putih dengan nomor polisi B 1690 TYO. Dia mengaku tak ada persiapan apapun dalam panggilannya kali ini.

"Hai, gak ada (persiapan), memenuhi panggilan saja, alhamdulillah baik (kabarnya)," ujarnya kepada wartawan, Rabu (23/12/2020).

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Internet
27 hari lalu

Video Syur Seliweran di X, Elon Musk Bayar Denda Rp80 Juta ke Indonesia!

Seleb
1 bulan lalu

Viral Bintang Film Dewasa Bonnie Blue Ditangkap di Bali, Ini Profilnya!

Seleb
1 bulan lalu

Lisa Mariana Diperiksa Lebih dari 12 Jam, Dicecar 47 Pertanyaan

Buletin
1 bulan lalu

Video Syur 4 Menit 28 Detik Lisa Mariana Viral, Penyidik Tetapkan Dua Tersangka

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal