Heboh 3 Truk Buang Tinja ke Selokan di Jaktim, Pelaku Ditangkap!

Achmad Al Fiqri
Ketua Subkelompok Penegakan Hukum DLH DKI Jakarta, Hugo Efraim mengatakan bahwa pihaknya telah menangkap 3 pelaku truk pembuang tinja ke selokan di Jakarta Timur. (Foto: iNews.id/Achmad Al Fiqri)

JAKARTA, iNews.id - Heboh tiga buah truk tinja membuang kotoran ke selokan di Jalan DI Panjaitan, Jakarta Timur. Pelaku yang terdiri atas sopir dan pemilik truk pun ditangkap.

Ketua Subkelompok Penegakan Hukum DLH DKI Jakarta, Hugo Efraim mengatakan, penangkapan terhadap tiga truk tinja itu bermula dariadanya informasi pembuangan tinja ke selokan di sekitar Jalan DI Panjaitan. Saat ini, pemilik truk tinja itu tengah diperiksa intensif oleh polisi.

"Nah, menindaklanjuti hal itu kita langsung melakukan penyisiran di sepanjang jalan D.I. Panjaitan hingga Jalan Sutoyo dari hari Sabtu, Minggu," kata Hugo saat jumpa pers di Gedung Grha Intirub, Jakarta Timur, Senin (11/8/2025).

Hugo menjelaskan awalnya pihaknya hanya menemukan pengemudi dan mobil truk dengan nomor polisi (nopol) B-9043-TNA. Kemudian, dari keterangan yang didapat, pihaknya bisa menangkap kembali sopir dua truk tinja dengan nopol B-9225-QA dan B-9422-TFA. 

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Megapolitan
10 hari lalu

Lalu Lintas di Kosambi Tangerang Macet Imbas Truk Anjlok 

Nasional
18 hari lalu

Dirjen Hubdat Galang Komitmen Menuju Nol Kendaraan Lebih Dimensi dan Muatan 2027

Megapolitan
27 hari lalu

TransJakarta di 3 Koridor Pagi Ini Telat hingga 30 Menit gegara Antrean Truk Kontainer di Grogol-Tomang

Nasional
28 hari lalu

1 Orang Tewas dan 9 Luka usai Kecelakaan Mobil Travel di Tol Purbaleunyi, Ini Identitasnya

Nasional
29 hari lalu

Kecelakaan Mobil Travel Tabrak Truk di Tol Purbaleunyi: 1 Orang Tewas, 9 Luka-luka

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal