Heboh Video Mario Dandy Lepas Pasang Borgol Sendiri, Kapolda Metro Jaya Perintahkan Propam Turun Tangan

Irfan Ma'ruf
Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Karyoto memerintahkan Propam untuk turun tangan terkait polemik video viral Mario Dandy Satriyo yang memasang dan melepas sendiri borgol kabel ties dari tangannya. (Foto: MPI)

Mengenai hal ini, Karyoto juga menegaskan dirinya selaku penanggung jawab Polda Metro Jaya merasa sebagai sosok yang paling bertanggung jawab apabila ada kesalahan di tubuh institusinya tersebut.

Dia menegaskan akan menerima segala bentuk kritik dan masukan yang telah masyarakat sampaikan kepada pihaknya khususnya perihal kisruh video Mario Dandy.

"Yang jelas saya merasa hal-hal sekecil apapun yang menjadi tanggung jawab saya, saya akan melakukan perbaikan," tuturnya.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
18 jam lalu

3 Fakta Gus Elham Yahya, Pendakwah Muda yang Viral karena Cium Anak Perempuan Kecil

Seleb
19 jam lalu

Alhamdulillah, Fahmi Bo Kini Bisa Duduk Sendiri dan Lebih Sehat

Seleb
20 jam lalu

Kondisi Terkini Tasya Farasya setelah Cerai, Berat Badan Naik 6 Kg!

Seleb
21 jam lalu

DJ Panda Gagal Ketemu Erika Carlina di Polda Metro Hari Ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal