Ibu Kota Pindah ke Nusantara, Begini Nasib Jakarta

Komaruddin Bagja
Wagub DKI Jakarta Ahmad Riza Patria. (Foto MNC Portal).

Menurutnya, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan sedang menyiapkan tim pakar untuk mempersiapkan Jakarta menjadi pusat-pusat ekonomi, pendidikan dan lain sebagainya.

"Ini sedang kami godok. Kami sedang rumuskan. Pak Gubernur juga sudah minta nanti akan melibatkan para pakar untuk merumuskan bersama-sama melibatkan publik, idealnya DKI Jakarta seperti apa," ucapnya.

"Kami meyakini DKI Jakarta masih menjadi tempat yang nyaman untuk ditinggali, untuk bekerja bersekolah bermain. Sekali pun ibu kota pindah, kami pastikan proses nanti transisi pemindahan dari Jakarta berjalan dengan aman baik ya. Insyalah butuh dukungan dan kerja sama semua kebijakan yang sudah diambil oleh pemerintah tentu punya tujuan maksud yang baik di antaranya adanya pemerataan mengurangi kemacetan kemudian juga supaya muka tanah tidak turun terus," ujarnya.

Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait
Buletin
3 hari lalu

42 Orang Ditangkap dari Penggerebekan Narkoba di Samarinda, BNNP Sita 10 Kg Sabu

Nasional
5 hari lalu

RDF Rorotan 2 Kali Gagal Uji Coba, Proyek Rp1,2 Triliun Ini Patut Dicurigai

Megapolitan
10 hari lalu

8 Tanggul di Jakarta Jebol Imbas Hujan Deras, Pemprov Segera Perbaiki

Nasional
13 hari lalu

3 Jalur Alternatif ke Kepulauan Seribu, Bebas Pilih Lebih Cepat dan Nyaman

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal