Pemprov DKI Gelontorkan Rp5 Triliun untuk Antisipasi Banjir, Ini Programnya

Fakhrizal Fakhri
Wakil Gubernur DKI Ahmad Riza Patria . (Foto Antara).

JAKARTA, iNews.id - Pemprov DKI Jakarta menggelontorkan anggaran mencapai Rp5 triliun untuk mengantisipasi bencana banjir di Ibu Kota. Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria (Ariza) memastikan terus melanjutkan sejumlah program penanggulangan banjir seperti pembebasan lahan naturalisasi hingga vertical drainase.

"Seperti kita tahu di hari-hari ke depan semakin meningkat intensitas maka potensi banjir juga semakin meningkat. Program-program terus kita lanjutkan seperti pengerukan sungai waduk, setu, embung, kemudian juga kita juga membuat drainase vertikal sumur resapan," kata Ariza di Balai Kota, Jakarta, Selasa (19/1/2021).

Ariza menambahkan, anggaran Rp5 triliun untuk penanganan banjir di Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta itu bersumber dari APBD 2021-2022. Dia berharap, program penanggulangan banjir tersebut tetap berjalan di tengah intensitas turunnya hujan yang saat ini mulai meninggi.

Editor : Ranto Rajagukguk
Artikel Terkait
Megapolitan
2 hari lalu

Depok Dilanda Hujan Deras hingga Banjir, BMKG Sebut Bagian dari Potensi Cuaca Ekstrem

Megapolitan
2 hari lalu

Hujan Disertai Angin Kencang Landa Depok, Sejumlah Jalan Terendam Banjir

Megapolitan
3 hari lalu

KPK Ungkap Sudah Setop Penyelidikan Kasus Lahan RS Sumber Waras sejak 2023

Megapolitan
5 hari lalu

Kelakar Pramono soal ANRI: Tiba-Tiba Heboh saat Roy Suryo Datang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal