Polres Jakpus Cek Blok G Tanah Abang yang Diduga Tempat Nyabu, Ini Temuannya

Riyan Rizki Roshali
Kapolres Jakarta Pusat, Kombes Pol Komarudin (iNews.id/Uun Yuniar)

Sebelumnya dilaporkan bahwa Lantai 2 dan 3 Pasar Tanah Abang Blok G, Jakarta Pusat diduga digunakan untuk penggunaan narkoba jenis sabu dan konsumsi minuman keras. 

Kondisi yang mengkhawatirkan ini diungkapkan oleh salah satu pedagang Pasar Tanah Abang Blok G bernama DT.

"Lantai 2 dan 3 digunakan oleh orang-orang yang tidak benar semuanya," ujar DT, Kamis (6/7/2023).

DT menjelaskan saat ini para pedagang hanya berdagang di lantai 1. Penyebabnya, lantai 2 dan 3 sangat tidak terawat oleh pengelola pasar tersebut.

"Kondisinya di Blok G, lantai 2 dan 3 sangat berantakan dan tidak terurus," katanya.

Berdasarkan informasi yang dikumpulkan, di lantai 2 Blok G ditemukan alat isap sabu atau bong. Sementara itu, di lantai 3 terdapat banyak pecahan botol minuman keras.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Bareskrim Bongkar Sindikat Narkoba Jaringan Sumut, Sita 47 Kg Ganja

Internasional
2 hari lalu

Trump Tegaskan Tak Pernah Mabuk, Peringatkan Anak-anaknya Tak Konsumsi Narkoba

Internasional
5 hari lalu

Kapal Induk USS Gerald R Ford AS Tiba di Karibia, Siap Serang Venezuela?

Internasional
7 hari lalu

Penyebab Mantan Kepala Kepolisian Filipina Diburu ICC, Terlalu Brutal Perangi Kejahatan Narkoba

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal