Dia menuturkan, setelah diberikan penjelasan pria itu akhirnya berhasil dibawa ke Rumah Sakit (RS) Sulianti Saroso. "Alhamdulillah yang bersangkutan sudah mau kita laksanakan evakuasi," tuturnya.
Saat ini, kata dia petugas masih melakukan tracing atau pelacakan terhadap orang-orang yang berada di sekitar pasien. "Masih dalam tahap ini tracking. Yang penting sudah kita evakuasi agar tidak terjado penularan," katanya.