RTH Tubagus Angke Jadi Tempat Mesum, Pemprov DKI Akan Pasang CCTV dan Siagakan Satpol PP

Carlos Roy Fajarta
Kasatpol PP DKI Jakarta, Arifin (Foto MPI).

Penjabat (PJ) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono, turut angkat bicara terkait situasi ini. Heru meminta agar RTH Tubagus Angke dilengkapi dengan jogging track dan kamera pengintai (CCTV) untuk meningkatkan keamanan dan kenyamanan area tersebut.

"Ya trek joging, lampu dari Bina Marga, CCTV. Ya harus gitu. Ya trek jogging bagus. Jaganya ada CCTV, lampu diterangin," ujar Heru.

Kasus dugaan lokalisasi di RTH Tubagus Angke kembali menjadi sorotan. Sebelumnya, Jakarta telah menutup beberapa lokalisasi terkenal seperti Kalijodo di Penjaringan, Rawa Bebek di Penjaringan, Pela-Pela di Tanjung Priok, Rawa Malang i Cilincing, dan Kramat Tunggak di Koja.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Megapolitan
4 hari lalu

8 Tanggul di Jakarta Jebol Imbas Hujan Deras, Pemprov Segera Perbaiki

Nasional
7 hari lalu

3 Jalur Alternatif ke Kepulauan Seribu, Bebas Pilih Lebih Cepat dan Nyaman

Megapolitan
11 hari lalu

Pramono soal Pasar Barito Dibongkar: Ini untuk Kepentingan Masyarakat

Megapolitan
13 hari lalu

Pramono soal Dana Rp14,6 Triliun di Bank: untuk Selesaikan Pembayaran Proyek

Megapolitan
15 hari lalu

Jakarta Naik ke Peringkat 71 Kota Global, Pramono: Berkat Kerja Keras Semua Pihak

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal