Warga Jakarta Kembali Padati CFD Bundaran HI usai Pemilu 2024

riana rizkia
Warga Jakarta kembali padati car free day (CFD) di kawasan Bundaran HI hingga Sudirman-Thamrin, Minggu (18/2/2024). (Foto MPI).

JAKARTA, iNews.id - Warga Jakarta kembali padati car free day (CFD) atau hari bebas kendaraan bermotor (HBKB) di kawasan Bundaran HI hingga Sudirman-Thamrin, Minggu (18/2/2024). Sebelumnya CFD ditiadakan pada Minggu 11 Februari 2024 karena memasuki masa tenang kampanye Pemilu 2024.

Berdasarkan pantauan di lokasi, banyak dari mereka yang berolahraga bersama keluarga. Mulai dari berlari kecil, hingga bersepeda. 

Saat CFD ditiadakan minggu lalu, masyarakat tetap berolahraga dengan memanfaatkan pedestrian atau trotoar, karena harus berbagi jalan dengan pengendara kendaraan bermotor. 

Kini CFD sudah kembali normal, tidak hanya masyarakat yang berolahraga, para pedagang juga mulai memadati kawasan di belakang Bundaran HI dan Sudirman-Thamrin. 

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Megapolitan
24 hari lalu

Catat! CFD Sudirman-Thamrin Jakarta Ditiadakan pada 26 Oktober 2025

Bisnis
31 hari lalu

Pagi Sehat Bareng Mi Burung Dara 2025, CFD Serentak di Enam Kota!

Megapolitan
2 bulan lalu

Penampakan Warga Olahraga di CFD Sudirman-Thamrin, Jakarta Terpantau Kondusif

Megapolitan
2 bulan lalu

Pramono Ajak Warga Jaga Jakarta Tetap Kondusif, Sampaikan Aspirasi secara Damai

Megapolitan
2 bulan lalu

Pengumuman! CFD Sudirman-Thamrin Tetap Diberlakukan Pagi Ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal