30 Contoh Soal USP Sejarah, Bisa Jadi Referensi Belajar 

Puti Aini Yasmin
Wikku D Nugroho
Contoh soal USP Sejarah Indonesia kelas 12 (freepik)

A. Pagar betis
B. Sapta Marga
C. Pancasila
D. Merdeka
E. Tegas

Jawaban : D

7. APRA melakukan kekacauan di Jakarta dengan tujuan….

A. Menguasai pusat pemerintah
B. Melemahkan TNI pusat
C. Mencari perhatian dunia
D. Menculik Sri Sultan Hamengkubuwono IX
E. Mengalihkan perhatian dari pusat Apra di Bandung

Jawaban : A

8. Andi Aziz menolak keberadaan APRIS sebab….

A. APRIS hanya di jawa
B. Anggota APRIS tidak berhasil dari para pejuang
C. APRIS merupakan kehendak dari kolonialis belanda
D. APRIS masuk KL dan KNIL
E. Andi aziz sebagai perwira KNIL di Sulawesi selatan tidak mendapat kekuasaan teritorial batas wilayahnya

Jawaban : A

9. Latar belakang munculnya gerakan PRRI adalah….

A. Tidak setuju dengan bentuk negara
B. Tidak setuju dengan sistem pemerintahan
C. Adanya ketidak cocokan diantara para penguasa
D. Tidak adanya pemerataan pembangunan di daerah
E. Banyaknya ketidakadilan di pusat pemerintahan

Jawaban : D

10. Penyebab kemunduran Kabinet Wilopo antara alai adalah sebagai berikut kecuali….

A. Kondisi ekonomi yang kritis
B. Munculnya provinsialisme dan separatisme
C. Adanya peristiwa 17 Oktober 1952
D. Adanya peristiwa Tanjung Morawa
E. Adanya intervensi parlemen terhadap TNI

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Internasional
1 bulan lalu

Puncak Gunung Fuji Diselimuti Salju, 2 Pekan Lebih Cepat dari Tahun Lalu

Sains
1 bulan lalu

Berkenalan dengan Culiseta annulata, Nyamuk Pertama yang Ditemukan di Islandia

Nasional
1 bulan lalu

10 Contoh Soal Kalimat Efektif dan Pembahasannya

Nasional
1 bulan lalu

Sejarah Perusahaan Bata: Ada Sejak sebelum RI Merdeka, Kini Setop Produksi Alas Kaki

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal