8 Peninggalan Kerajaan Sriwijaya, Ada Candi hingga Prasasti 

Puti Aini Yasmin
Peninggalan Kerajaan Sriwijaya

  • 2. Prasasti Talang Tuo

Prasasti kedua, yakni Talang Tuo berisi informasi mengenai raja pertama Sriwijaya dengan lebih jelas, yakni Dapunta Hyang Sri Jayanasa.

  • 3. Prasasti Ligor, Thailand

Prasasti peninggalan kerajaan Sriwijaya ini berisi informasi mengenai kekuasaan Sriwijaya di Ligor dan pendirian kuil. Selain itu, prasasti itu juga menjelaskan nama raja Sri Indrawarman dan Dharanindra.

  • 4. Prasasti Kota Kapur

Peninggalan kerajaan Sriwijaya ini, yakni Prasasti Kota Kapur berisi kutukan terhadap mereka yang membangkang terhadap Sriwijaya.

  • 5. Prasasti Telaga Batu

Prasasti ini berisikan kutukan-kutukan bagi mereka yang tidak mau mematuhi perintah raja. Dijelaskan dalam peninggalan kerajaan Sriwijaya ini, pengkhianat, mata-mata, yang bersekutu menentang dan yang tak patuh menjadi keputusan maharaja Sriwijaya.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Internasional
1 tahun lalu

Anggota Parlemen Thailand Divonis 2 Tahun Penjara karena Menghina Kerajaan

Megapolitan
2 tahun lalu

Jelang Pencoblosan, Warga Depok Jaya Sulap TPS jadi Kerajaan Nusantara

Internasional
2 tahun lalu

Pria Thailand Dipenjara 50 Tahun karena Hina Raja, Ajukan Banding Hukuman malah Ditambah

Nasional
2 tahun lalu

Ganjar Akan Alokasikan Anggaran untuk Kesultanan dan Kerajaan di Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal