Cawapres Ganjar Pranowo Disebut Berinisial M, Siapa?

Riyan Rizki Roshali
Bacapres Ganjar Pranowo (foto: Antara)

JAKARTA, iNews.id - Wakil Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Pranowo, Benny Rhamdani mengungkap sosok calon wakil presiden yang akan mendampingi Ganjar. Benny menyebut sosok cawapres tersebut berinisial M.

"Inisialnya M. Siapa M itu? Bisa Mas Mahfud MD, bisa Mas Gibran, Mas Erick Thohir, Mas Andika Perkasa dan Mbak Khofifah," kata Benny saat dihubungi, Selasa (17/10/2023).

Sementara saat ditanya terkait kabar Menko Polhukam, Mahfud MD merapat ke kediaman Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri hari ini, Benny mengaku belum mengetahui.

"Saya kurang tahu (informasi Mahfud merapat ke rumah Megawati),” ujar dia.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
3 hari lalu

Daftar 10 Anggota Komisi Percepatan Reformasi Polri, Jimly Asshiddiqie Jadi Ketua  

Nasional
3 hari lalu

Prabowo bakal Lantik Komite Reformasi Polri, Mahfud MD hingga Yusril Tiba di Istana

Nasional
13 hari lalu

Mahfud MD Buka Suara soal Komite Reformasi: Memposisikan Polri Jadi Aset Penjaga dan Pemaju NKRI

Nasional
13 hari lalu

Bertemu Purnawirawan Jenderal, Mahfud MD: Semua Ingin Polri Kembali ke Jati Dirinya

Nasional
13 hari lalu

Mahfud MD Kumpul Bareng Purnawirawan Jenderal, Bahas Reformasi Polri?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal