Chaowalit Buronan Nomor 1 Thailand Pernah Bunuh Polisi dan Tembak Anggota Kehakiman

Irfan Ma'ruf
Chaowalit Thongduang, buronan nomor satu Thailand yang ditangkap di Bali, ternyata pernah membunuh polisi dan menembak anggota kehakiman. (Foto: Irfan Ma'ruf)

"Dari penjara itu Chaowalit berbohong sakit agar dia dibawa dari penjara ke rumah sakit," kata Secretary-General of the office of Narcotics Control Board Pol LT General Phanurat Lukboon.

Chaowalit merupakan mafia yang memiliki wilayah kekuasaan di utara Thailand. Dia kabur dari Thailand ke India dan masuk ke wilayah Indonesia melalui Aceh.

"Kasus itu membuat rakyat tidak percaya kepada pekerjaan polisi yang tidak bisa dipercaya," katanya.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Internasional
1 hari lalu

Panas Lagi! Militer Kamboja Tembakkan Artileri ke Thailand

Internasional
8 hari lalu

Thailand Tuduh Kamboja Langgar Gencatan Senjata

Internasional
12 hari lalu

Breaking News: Thailand dan Kamboja Sepakati Gencatan Senjata

Internasional
12 hari lalu

Thailand Tak Akan Tarik Pasukan dari Perbatasan Kamboja, kecuali...

Internasional
12 hari lalu

Pemerintah Thailand Akui Robohkan Patung Hindu di Perbatasan Kamboja, Ini Alasannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal