Demo Ribuan Buruh, Tuntut Pembatalan UU Cipta Kerja hingga Tolak THR Dicicil

Dimas Choirul
Ilustrasi, demonstrasi buruh. (Foto: Dok. iNews).

Selain itu para buruh juga menuntut upah minimum sektoral kabupaten dan kota (UMSK) 2021 tetap diberlakukan dan menolak pembayaran Tunjangan Hari Raya (THR) Lebaran dengan cara dicicil.

Dia menuturkan, demonstrasi dilaksanakan serentak buruh pabrik yang ada di 20 provinsi. Demonstrasi di Jakarta dipusatkan di Gedung MK. Sementara di daerah, demonstrasi dilaksanakan di depan Kantor bupati dan wali kota atau kantor gubernur.

"Sementara di pabrik, perwakilan buruh akan melakukan aksi dengan cara keluar dari ruang produksi menuju halaman perusahaan (tidak keluar pagar perusahaan) dengan tetap mengikuti protokol kesehatan di perusahaan masing-masing," katanya.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Internasional
15 jam lalu

Demonstrasi Rusuh di Iran, 38 Orang Tewas

Internasional
2 hari lalu

Trump Ancam Bunuh Pemimpin Tertinggi Iran Khamenei

Nasional
3 hari lalu

Menkum Tegaskan KUHP dan KUHAP Baru Tak Batasi Kebebasan Berpendapat, termasuk Demonstrasi

Internasional
8 hari lalu

Iran Diguncang Demonstrasi Besar-besaran, Toko dan Tempat Usaha Tutup

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal