Firli Bahuri Dipanggil Polda Metro Jaya, Eks Penyidik KPK: Harus Jadi Teladan dan Hadir

Riyan Rizki Roshali
Ketua KPK Firli Bahuri (foto: Antara)

Sebelumnya diberitakan, Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya menjadwalkan pemeriksaan Ketua KPK Firli Bahuri, Jumat (20/10/2023).

“Agenda pemeriksaan tunggal yaitu pemeriksaan terhadap Ketua KPK RI pada hari Jumat, 20 Oktober 2023 di ruang riksa Subdit Tipidkor Ditreskrimsus Polda Metro Jaya,” ujar Direktur Reserse Kriminal Khusus (Dirrkrimsus) Polda Metro Jaya, Kombes Ade Safri Simanjuntak, Jumat (20/10/2023).

Namun, pihaknya belum mendapat konfirmasi dari pihak Firli Bahuri apakah dia dipastikan hadir atau tidak. Ade hanya memastikan pihaknya telah melayangkan surat panggilan terhadap Firli.

“Belum (konfirmasi kehadiran),” kata Ade Safri.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
2 jam lalu

Terekam CCTV, Siswa Pelaku Ledakan SMAN 72 Jakarta Bawa 2 Tas Sebelum Kejadian

Megapolitan
5 jam lalu

Pengakuan 2 Maling Motor Penembak Hansip hingga Tewas di Cakung: Gak Sengaja, Khilaf

Nasional
7 jam lalu

Jadi Tersangka Kasus Ijazah Jokowi, Roy Suryo Cs Siap Penuhi Panggilan Polda Metro

Nasional
2 hari lalu

Geledah Rumah Terduga Pelaku Ledakan di SMAN 72, Polisi Ungkap Hasilnya

Megapolitan
2 hari lalu

Update Korban Ledakan di SMAN 72 Jakarta: 25 Orang Sudah Dipulangkan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal