Guru Besar UIN Jakarta Dukung KUA Jadi Tempat Nikah Semua Agama 

Ismet Humaedi
Guru Besar UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, Ahmad Tholabi Kharlie (Foto: Ist)

JAKARTA, iNews.id - Wacana menjadikan Kantor Urusan Agama (KUA) sebagai tempat pencatatan pernikahan bagi semua agama menuai respon positif. Guru Besar UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, Ahmad Tholabi Kharlie mendukung gagasan tersebut, tapi menekankan pentingnya konsolidasi di berbagai aspek.

Tholabi menilai gagasan ini rasional dan sejalan dengan esensi Kementerian Agama sebagai organisasi negara yang melayani seluruh umat beragama.

"Ini gagasan out of the box namun sangat rasional karena sejatinya Kemenag adalah kementerian untuk semua agama. Dari sisi ide patut didukung oleh pelbagai pihak," kata Tholabi, Minggu (25/2/2024).

Namun, dia mengingatkan perlunya konsolidasi dalam aspek regulasi, organisasi, dan sumber daya manusia (SDM) untuk memastikan kelancaran pelaksanaannya.

Tholabi menyoroti regulasi terkait pencatatan pernikahan yang saat ini masih terbagi dalam dua klaster Muslim dan non-Muslim.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Seleb
2 bulan lalu

Kaget! Sashfir Menikah di KUA dengan Sahabat 15 Tahun

Nasional
3 bulan lalu

Fenomena Bendera One Piece, Guru Besar UB: Bukan Makar, Tak Bisa Dipidanakan!

Nasional
4 bulan lalu

Oknum Guru Besar Unsoed Terduga Pelecehan Seksual Mahasiswi Diperiksa, Ini Hasilnya

Nasional
4 bulan lalu

Guru Besar Unsoed Diduga Lecehkan Sejumlah Mahasiswi Fisip, Ini Respons Kampus

Nasional
4 bulan lalu

Zakir Naik Ceramah di Malang, Peserta Non-Muslim Dapat Perlakuan Khusus

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal