Hari Pahlawan, Sekjen Partai Perindo: Koruptor dan Ambisi Elite Bentuk Penjajah Pembangunan Modern

Tim iNews.id
Sekjen Partai Perindo Ferry Kurnia Rizkiyansyah. (Foto: Istimewa)

"Tindakan korupsi adalah pengkhianatan terbesar. Kami menyerukan kritik sosial yang keras terhadap anasir yang menghambat pembangunan, termasuk dan terutama para koruptor. Melawan koruptor adalah bentuk perjuangan kemerdekaan kita hari ini," tegas Ferry.

Sebagai bentuk apresiasi terhadap pahlawan masa kini, mantan Komisioner KPU itu secara khusus menyoroti dan memberikan penghormatan tinggi kepada guru-guru di daerah 3T (Terdepan, Terluar, Tertinggal).

"Mereka adalah pahlawan tanpa tanda jasa. Guru yang berjuang melawan kebodohan dan kemiskinan infrastruktur, yang dengan gigih mencerdaskan kehidupan bangsa di daerah terpencil, adalah implementasi nyata semangat pahlawan untuk mencerdaskan kehidupan bangsa," katanya.

Dia berharap pemerintah terus meningkatkan kesejahteraan dan fasilitas untuk para guru dan tenaga kesehatan di wilayah 3T, karena mereka adalah pahlawan pendidikan dan kemanusiaan sejati di garis depan pembangunan Sumber Daya Manusia (SDM) Indonesia.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Tokoh Banten TB Sangadiah Wafat, Partai Perindo: Sosok Ulama dan Pendekar Pemersatu

Nasional
4 hari lalu

Kawal Sidang Kasus Kekerasan Seksual terhadap Anak, Puspadaya Perindo: Kami Harap Pelaku Dihukum Berat

Nasional
5 hari lalu

Rakernas Partai Perindo Tegaskan Dukungan terhadap Pemerintahan Prabowo Subianto Lewat Eka Dasa Asasta untuk Asta Cita

Photo
6 hari lalu

Sandiaga Uno Menjadi Pembicara pada Rakernas dan Bimtek Partai Perindo 2025

Seleb
6 hari lalu

Hadir di Rakernas Perindo, Ini Pesan Raffi Ahmad untuk Generasi Muda

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal