HUT ke-76 Kemerdekaan RI, Ketua KPK : Korupsi Harus Tiada dari Indonesia

Irfan Ma'ruf
Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri. (Foto: KPK).

JAKARTA, iNews.id – Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri menekankan Indonesia harus bebas dari korupsi. Bukan hanya sekadar mimpi, tetapi mesti diwujudkan oleh seluruh masyarakat.

Pesan antikorupsi ini disampaikan Firli untuk menyambut Hari Ulang Tahun ke-76 Kemerdekaan Republik Indonesia. Tahun ini, pemerintah mengambil tema HUT RI yaitu ‘Indonesia Tangguh, Indonesia Tumbuh’.

“Kita sungguh berharap miliki ketangguhan untuk menghadapi godaan korupsi. Kita pun terus tumbuh semangat kepahlawanan untuk memberantas korupsi,” kata Firli dalam pesan video, Selasa (17/8/2021).

Dia menegaskan, perjuangan melawan korupsi bukan sekadar mimpi. Segenap anak bangsa harus bersatu untuk menjadikan cita-cita itu terwujud.

Editor : Zen Teguh
Artikel Terkait
Buletin
53 menit lalu

Miris! Korupsi Masih Mengakar di Daerah, KPK Catat 51 Persen Kasus dari Pemda

Nasional
6 jam lalu

Pengacara Roy Suryo Cs Yakin Kliennya Tak Ditahan, Singgung Firli Bahuri dan Silfester Matutina

Nasional
18 jam lalu

Usai OTT Bupati Sugiri, KPK Usut Dugaan Korupsi Proyek Monumen Reog Ponorogo

Nasional
21 jam lalu

KPK Ungkap Penyelidikan Dugaan Korupsi di BPKH Berbeda dengan Kasus Kouta Haji

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal