Infografis Ilmuwan ITB Ciptakan Lengan Prostesis Bionik Berteknologi Canggih

Agus Warsudi
Infografis ilmuwan ITB ciptakan lengan prostesis bionik berteknologi canggih. (FOTO: iNews.id)

Lengan prostesis berestetika bionik yang diberi nama K22-BP ini dilengkapi versatile gripping technology (patent pending). Dengan teknologi ini, lengan bionik mampu menggenggam berbagai bentuk benda. 

Selain itu, K22-BP juga memiliki adaptive socket system (patent pending) yang membuat pengguna merasa nyaman menggunakannya dalam durasi lama hingga delapan jam. Selain itu, berat K22-BP berkisar di 700 gram dengan kekuatan tendon di 36 kg. Dengan berbagai fitur yang ditawarkan, K22-BP memiliki keunggulan manfaat bagi pengguna.

Editor : Agus Warsudi
Artikel Terkait
Jabar
3 tahun lalu

Ilmuwan ITB Ciptakan Lengan Prostesis Bionik, Ini Teknologi Canggih yang Disematkan

Jabar
3 tahun lalu

Perempuan asal Bandung Ini Magister Teknologi Nano ITB Pertama dengan Predikat Cum Laude

Jabar
3 tahun lalu

Jeane Wanggai, Mahasiswi asal Papua Ini Wisudawan Termuda ITB

Nasional
3 tahun lalu

Triple Kill! Wisudawan ITB Ini Jadi Lulusan Terbaik, Termuda dan Tercepat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal