Inilah Fakta soal Mahfud MD yang Belum Diketahui Publik, Apakah Itu?

Royandi Hutasoit
Mahfud MD. (Foto: Istimewa)

Mantan Hakim MK ini juga menekankan bahwa sejak sekolah, Ikhwan telah berusaha mencari beasiswa secara mandiri tanpa mencantumkan nama sang ayah sebagai jalan pintas. Ia merasa bangga dengan prestasi dan usaha keras yang dilakukan oleh anaknya.

Selain itu, Mahfud juga memperkenalkan Vina, anaknya yang merupakan seorang dokter lulusan Universitas Airlangga. 

Ia mengungkapkan bahwa Vina mampu menyembunyikan identitasnya sebagai anak Mahfud MD hingga menyelesaikan kuliahnya. 

Cawapres pendamping Ganjar Pranowo itu dengan bangga menyebut bahwa ia pernah memberikan nasihat kepada Vina untuk tidak mengungkapkan bahwa ia adalah anaknya. 

Vina telah berhasil menjalani pendidikan dan meraih gelar dokter tanpa bergantung pada identitas ayahnya.

Editor : Johnny Johan Sompotan
Artikel Terkait
Nasional
10 hari lalu

Mahfud MD Sebut Utang Whoosh Wajib Dibayar, Dugaan Korupsi Tetap Harus Diselidiki

Nasional
10 hari lalu

Mahfud MD ke Purbaya: Bersihkan Ditjen Pajak-Bea Cukai dari Korupsi dan Tikus

Nasional
13 hari lalu

Mahfud MD Soroti Kasus Sengketa Lahan JK di Makassar: Modus Umum Mafia Tanah

Nasional
13 hari lalu

Mahfud MD Bantah Pernah Sebut Ijazah Jokowi Asli atau Palsu, Minta UGM Segera Konfirmasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal